Keagamaan
Mempersiapkan peserta didik untuk dapat menjalankan peranan yang menuntut penguasaan pengetahuan tentang ajaran agama dan/atau menjadi ahli ilmu agama.
Ilmiyah
Mengembangkan sikap ilmiah, kejujuran dalam gejala alam yang ditemui dalam dengan kepekaan yang tinggi berdasarkan metode yang sistematis, objektif, rasional, dan berprosedur.
Keosisan
Organisasi Siswa Intra Sekolah merupakan satu-satunya wadah kegiatan para siswa di sekolah bersama dengan jalur pembinaan yang lain untuk mendukung tercapainya pembinaan kesiswaan.
Ketrampilan
Menjadikan kemampuan siswa menjadi potensial, sehingga kemudian siswa tersebut menjadi ahli serta profesional di bidangnya.
Tentang YPP Al Hayatul Islamiyah
Yayasan Pengembangan Pendidikan Al Hayatul Islamiyah adalah suatu lembaga Islam yang berwawasan pengetahuan duniawi dan ukrowi yang beralamatkan di Kedung Kandang Timur Sungai RT 01 RW 04 Kedung Kandang Kota Malang
Didirikan sejak tanggal 01 Mei 1959 oleh KH. Abdul Aziz, pada awalnya Pendidikan Al Hayatul Islamiyah hanya memiliki 2 lembaga pendidikan, yakni madrasah Ibtidaiyah/Sederajat SD dan madrasah Diniyah yang merupakan cikal bakal Pondok Pesantren Al Hayatul islamiyah. Pada tahun 1970 menditikan ( TA ) Tarbiatul Athfal menyusul pada tahun 1984 mendirikan Madrasah Tsanawiyah (sederajat SMP),pada tahun 2003 mendirikan Madrasah Aliyah (sederajat SMA) pada tahun 2010 telah berdiri Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) yang telah berlangsung sampai sekarang.
Sampai saat ini, yayasan pengembangan pendidikan Al Hayatul Islamiyah terus berbenah dan memperbaiki Fasilitas yang ada baik struktur maupun Infra Struktur. Termasuk mendirikan beberapa unit usaha, di antaranya usaha air minum hexagonal yang diberi nama "MAUL HAYAT".
Pilih Sekolah Tujuan
TESTIMONIAL
Apa yang Orang Tua Katakan
Artikel Alhayatul Islamiyah
MTS Al-Hayatul Islamiyah Ikuti Pengembangan Keprofesionalan Berkelanjutan (PKB) Supervisi Akademik Bagi Kepala Madrasah
Perayaan Meriah Hari Ulang Tahun Republik Indonesia ke-79 dan Hari Pramuka ke-63 di Yayasan Pengembangan Pendidikan Al-Hayatul Islamiyah
Kejuaraan Pencak Silat “IPSI Malang Championnship 4” Tingkat Nasional
Memperkuat Kepemimpinan Melalui Latihan Dasar Kepemimpinan (LDK) OSIS Yayasan Pengembangan Pendidikan Al-Hayatul Islamiyah (YPPAI)
- « Sebelumnya
- 1
- …
- 4
- 5
- 6
- 7
- 8
- 9
- Berikutnya »